Bunga kedondong yang indah dan kaya manfaat

Hello sahabat steemean semuanya berikut saya publikasikan tentang bunga kedondong yang indah dan kaya manfaat karena pohon kedondong yang saya tanam di kebun baru tinggi tiga puluh centimeter sudah keluar bunga sebagai cikal bakal menjadi buah kedondong yang sekarang sudah dua pohon kedondong keluar bunga,kedondong ini merupakan tanaman buah yang umumnya banyak sekali terdapat di seluruh daerah tropis termasuk indonesia

1lbdog.jpg

kjtnhg.jpg

Pohon kedondong memiliki karakteristik berkulit tebal dan mudah patah.kedondong muda mempunyai rasa asam sehingga sering dijadikan sayuran, kedondong sangat kaya vitamin C yang bisa dirasakan dari rasa masam,yang baik membantu memetabolisme kolesterol menjadi asam empedu.

na0ek3.jpg

jwfxew.jpg

Buah kedondong berwarna hijau dan keras ketika muda berubah kehijauan-kuning, kuning atau kuning keemasan ketika matang. Buah ini kaya serat dan air yang sangat menguntungkan untuk tubuh.Di balik kesegarannya, buah kedondong memiliki manfaat bagi kesehatan. Buah ini kaya akan vitamin C, B, dan A yang menguntungkan bagi tubuh. Kedondong juga mengandung mineral penting seperti zat besi dan fosfor.

vkmigm.jpg

awjaxs.jpg

fi1lr0.jpg

Konsumsi buah kedondong mampu meningkatkan kekebalan tubuh atau meningkatkan imunitas, mencegah penyakit, dan mengatasi masalah kesehatan tertentu. Kedondong tak hanya nikmat disantap namun juga bermanfaat bagi kesehatan. Inilah cerita tentang kedondong yang sudah berbunga indah dan kaya manfaat, konsumsi buah kedondong untuk mengatasi penyakit corona atau covid-19, semoga bermanfaat bagi sahabat steemean semuanya. Meulaboh Minggu 03 Mei 2020 by @abduljalil.mbo

xzcape.jpg



0
0
0.000
7 comments
avatar

Masih kecil sudah berbuah, apa resepnya..?

0
0
0.000
avatar

Di gali lubang yang besar dalam 60 cm dan luas 60 cm , kemudian di berikan pupuk kandang kedalam lubang, baru di tanam bibit kedondong

0
0
0.000
avatar

Hello hivers Indonesia..

Terimakasih sudah berbagi informasi dengan menggunakan bahasa Indonesia, sebagai apresiasi saya akan upvote dan reblogged postingan anda.

Salam Komunitas eSteem Indonesia

0
0
0.000
avatar

Mantap that bak keurendong droneuh bg, sang hi atra neu cangkok nyan euh😁

0
0
0.000
avatar

info yg bagus dan menarik pak. terima kasih sudah berbagi ;)

0
0
0.000