Kencana ungu liar

avatar

Selamat sore sahabat esteem semuanya
Salam sejahtera kepada semua pengguna steemit di mana pun anda berada berikut merupakan pembahasan saya tentang bunga.
Ruellia atau bunga kencana adalah bunga yang dapat ditemui di padang rumput atau pinggir jalan, memiliki bunga yang berwarna merah, putih, biru atau ungu dan beberapa jenis bunga kencana liar memiliki buah kering yang dapat meletup di dalam air.
Bunga ini termasuk genus dari tanaman berbunga yang umumnya dikenal dalam bahasa Inggris sebagai ruellias atau wild petunias.
image
Beberapa genus yang dianggap berdiri sendiri, kini dianggap sebagai sinonim dari Ruellia, genus segregat Blechum, Eusiphon, Polylychnis dan Ulleria sering dimasukkan ke dalam genus Ruellia. Namun Acanthopale, kini dianggap sebagai genus yang berbeda.
Kingdom:
Plantae(tanpa takson):
Angiospermae(tanpa takson):
Eudikotil(tanpa takson):
AsteridaeOrdo:
LamialesFamili:
AcanthaceaeSubfamili:
AcanthoideaeBangsa:
RuellieaeGenus:Ruellia
Ruellia populer dijadikan sebagai tanaman hias. Beberapa diantaranya sebagai tanaman obat, tetapi banyak di antaranya diketahui beracun. Daunnya dipergunakan sebagai makanan ulat dari beberapa Lepidoptera(kupu-kupu).
image
Bunga kencana ungu ini saya temukan di salah satu tempat yang yang jarang didatangi oleh manusia karena tempat yang saya tuju adalah semak-semak untuk mencari sesuatu yang bisa saya photo dan saya post nantinya di sosial media seperti weku ,steemit ,dan juga karma sosial media.
image



0
0
0.000
1 comments